Semangat Wirausaha
Senin, 18 Februari 2013
1
komentar
Hal ini
mungkin tidak akan terjadi apabila sejak dini telah ditanamkan jiwa untuk
berwiraswasta atau wirausaha. Karena dengan berwirausaha dan sekaligus bias
menyerap tenaga kerja tentu akan jauh lebih bermanfaat bagi diri sendiri dan
orang lain serta tentunya mampu menggerakan perekonomian bangsa ketimbang
bekerja pada perusahaan asing yang mengeruk keuntungan di tanah air tapi
membawa hasilnya kenegara mereka berasal.
Sangat ironi
sekali memang apabila Sumber daya alam hingga tenaga kerja negeri kita selalu
diexploitasi oleh tangan-tangan asing sedangkan kita selaku tuan rumah hanya
bias menyaksikan sambil berdecak kagum atas keuntungan mereka. Sudah saatnya
kita sebagai putra bangsa ini kembali mengambil alih harta kekayaan tanah air
kita tercinta dengan mengolahnya dengan segala keahlian dan keterampilan kita
sendiri.
Tanah kita,
tanah surga begitulah yang didendangkan koes bersaudara puluhan tahun silam.
Menunggu tanggan-tangan kokoh pemudanya menggali harta karun dari dalam
kandunganya. Ditanah kita segalanya bias menjadi berharga dan bernilai meski
hanya dengan sedikit sentuhan. Tenaga kerja yang jumlahnya ribuan pun tentu
menjadi peluang emas bagi jiwa-jiwa pengusaha.
Lihatlah
peluang disekitar kita, begitu banyak hal yang akan sangat bernilai harganya
menunggu untuk kita gali. Mulai dari tumbuhan, batuan mineral, angina hingga
cahaya matahari yang berlimpah. Misalnya saja para petani didesa tidak saja
menghasilkan beras yang cukup untuk keluarganya sendiri tapi juga cukup untuk
dijual kepada kita semua dan hasilnya bias digunakan untuk membiayai sekolah
anaknya.
“ Perbedaan paling
mencolok antara pengusaha dan pegawai hanyalah seragam dan waktu yang dimiliki.
“
Menjadi
pegawai pun sebenarnya bukanlah masalah atau hal yang salah. Sebagai karyawan
kita bias belajar integritas, system, manajemen, kordinasi dan masih banyak
lainya yang tentu akan sangat membantu kita apabila kelak kita akan membangun
usaha sendiri. Sebagai pegawai tentu kita
TERIMA KASIH ATAS KUNJUNGAN SAUDARA
Judul: Semangat Wirausaha
Ditulis oleh Unknown
Rating Blog 5 dari 5
Semoga artikel ini bermanfaat bagi saudara. Jika ingin mengutip, baik itu sebagian atau keseluruhan dari isi artikel ini harap menyertakan link dofollow ke http://azielanote.blogspot.com/2013/02/semangat-wirausaha.html. Terima kasih sudah singgah membaca artikel ini.Ditulis oleh Unknown
Rating Blog 5 dari 5
1 komentar:
10bet 10bet matchpoint matchpoint 188bet 188bet ラッキーニッキー ラッキーニッキー william hill william hill 10cric 10cric ボンズ カジノ ボンズ カジノ 348
Posting Komentar